Jenis-jenis reksadana yang terbaik ?
Source image : Google Images Reksadana? Apasih reksadana itu? Sederhananya reksadana adalah pembelian produk-produk keuangan secara tidak langsung melalui jasa manager investasi yang kita titipkan kepada mereka, kemudian oleh manager investasi tersebut akan dibelikan produk-produk keuangan yang menurut analisa mereka sangat tepat guna, kapan dan apa beli dan jualnya tergantung kepada keputusan mereka dan tergantung dari jenis reksadana yang kita beli. Ada 4 jenis reksadana, berikut penjelasannya : 1. Reksadana Pasar Uang Reksadana Pasar Uang yakin reksadana yang dananya sebagian besar uangnya dibelikan produk-produk yang ada dipasar uang oleh manager investasi, seperti surat berharga, dll. 2. Reksadana Pendapatan Tetap Reksadana pendapatan tetap yakni reksadana yang dananya dikelola sebagian besar dibelikan produk-produk pasar modal yang berpendapatan tetap seperti obligasi, sukuk, saham, dsb. 3. Reksadana Saham Reksadana saham yaitu reksadana yang dan